Laman

Cerita Sejarah Nabi Shalih as | Kedurhakaan Kaum Tsamud




Sejak munculnya onta yang membawa berkah air susu, masyarakat dari orang-orang yang beriman bertambah kuat dan tebal imannya. Sedangkan orang-orang kafir semakin iri dan menaruh dendam kepada Nabi Shalih.

Orang-orang kafir itu kemudian mengadakan sayembara. Siapa yang berani membunuh Nabi Shalih maka mereka akan dapat hadiah berupa gadis cantik....

Cerita Sejarah Nabi Shalih as | Kisah Nabi Shalih as


Nabi Shalih adalah keturunan Nabi Nuh as. Menurut silsilah, beliau adalah putra ‘Ubaid bin Tsamud bin ‘Amir bin Iram bin Sam bin Nuh as. Nabi Shalih diutus ke tengah-tengah bangsa Tsamud yang hidup di bekas reruntuhan kaum Aad. Bangsa Tsamud ternyata lebih pandai daripada kaum Aad. Mereka mampu membangun lagi jaringan irigasi yang lebih sempurna guna mengairi lahan pertanian dan perkebunan. Mereka juga membangun tempat tinggal yang jauh lebih indah dan megah di bukit-bukit. Mereka hidup makmur dan berlomba-lomba dalam kemegahan. 

Cerita Kisah Nabi Hud as | Ajakan Nabi Hud Kepada Kaumnya


Nabi Hud adalah seorang yang berlapang dada, berbudi tinggi, pengasih, penyantun, sabar namun cerdas dan tegas. Beliau adalah keturunan Sam bin Nuh (cucu Nabi Nuh). Beliau diutus ke tengah-tengah kaumnya untuk menegakkan kembali pada ajaran yang benar. Mengembalikan ummat yang sesat dan bergelimang dosa menuju jalan yang terang benderang di bawah ampunan Allah....

Cerita Kisah Nabi | Kisah Nabi Hud as




Nabi Hud diutus ke tengah-tengah kaumnya yang sangat durhaka. Mereka adalah suku Aad yang berbadan kuat dan besar.

Kaum Aad dikaruniai tanah yang subur lengkap dengan sarana irigasi yang baik. Air seolah memanncar dari segenap penjuru untuk menyirami dan menyeburkan tanah pertanian dan perkebunan mereka.  Berkat karunia Allah ini, mereka hidup makmur. Mereka mampu mengelola bukit dan gunung-gunung menjadi bangunan yang indah dan megah. Ini menjadi bukti betapa tinggi peradaban dan ilmu pengetahuan pada masa itu....

Teladan Islam | Antara Kehidupan Dan Kematian




Orang mati tidak akan lagi makan, minum, mendengar, mengenal, berpikir, tidak merasa, tidak berkembang, tidak bernafas, tidak menikah, tidak melahirkan anak. Orang hidup sebaliknya. Maka renungkanlah dengan baik. Bagaimana makanan yang mati dan beku itu berubah jadi kehidupan....

Teladan Islam | Menikah Itu Penuh Barakah




Menikah itu adalah anugerah luar biasa dari Allah. Segala kebaikan yang diperbuat oleh yang menikah pahalanya akan berlipat ganda dari pada seseorang yang belum menikah.

Berikut beberapa Sabda Rasulullah:
"Menikah itu sunnah ku, barang siapa yang tidak suka, maka dia bukan golonganku!" (HR. Ibnu Majah)....

Kisah Islami | Gadis Kecil dan Hasan Al Bashri




Sore itu Hasan al-Bashri sedang duduk-duduk di teras rumahnya. Rupanya ia sedang bersantai makan angin. Tak lama setelah ia duduk bersantai, lewat jenazah dengan iring-iringan pelayat di belakangnya. Di bawah keranda jenazah yang sedang diusung berjalan gadis kecil sambil terisak-isak. Rambutnya tampak kusut dan terurai, tak beraturan.....

Cerita Cerita Nyata | Seorang Gadis Dua Jam Mati Suri


Bismillahir-Rahmanir-Rahim ...

Sempat dinyatakan meninggal dunia, Azlina alias Iin (23 tahun) ternyata mengalami mati suri selama dua jam dan koma dua hari dua malam. Mahasiswi Sekolah Tinggi Agama Islam (STAI) Bengkalis itu mengaku selama mati suri, ia diperlihatkan berbagai kejadian alam barzah dan akhirat, serta beberapa kejadian yang menyangkut amal dan perbuatan manusia selama di dunia....

Kisah Islami | Kisah Si Gadis Kecil


Ketiak itu, fajar syawal menyingsing cerah di langit kota Madinah. Semua orang berjalan menuju lapangan untuk menunaikan shalat Id. Satu persatu kaki-kaki melangkah sambil menyeru asma Allah lewat takbir, hingga langit pun bersaksi, di hari itu segenap mata tak kuasa membendung air mata keharuan saat berlebaran....